Podcast Campus
Girls Talk | S3 | Kenakalan Remaja Perempuan di Sekolah
- Author: Vários
- Narrator: Vários
- Publisher: Podcast
- Duration: 0:27:09
- More information
Informações:
Synopsis
Rok ngatung? baju ketat? cabut lewat pager belakang sekolah? absen alpha 30 kali? percobaan naik kelas? Duh, kalau nyebutin itu semua jadi kangen masa-masa sekolah dulu. Laras & Aldella di season 2 kali ini menyambut girlies dengan topik nostalgia yang ga patut buat di contoh untuk sekolah offline nanti